Tuesday, October 25, 2011

Bangga dengan Harta Orang ?? Gak Banget ..!

0 comments
Lo tau gak ? Bokap gw pejabat gajinya 100 juta lebih lo ! Nyokap gw tu fashionista banget kemana - mana pake barang - barang yang bermerk dan mahal banget harganya. Kakak gw punya mobil ferrari yang kayak punya Justin Bieber ! Hebat kan ?
Sering denger yang beginian? Atau sejenisnya ?
Pasti pernah donk ..
Coba simak baik - baik apa yang dia omongin tadi. Padahal, dia

Monday, October 24, 2011

Jangan Sampai Teman Baik seperti "Pedang" ..

0 comments
Punya banyak temen sih gak masalah ..
Tapi, gimana kalo temen baik kita alias sohib alias BFF jadi senjata yang paling tajam yang bisa menusuk kita dari belakang ... *Aihh serem -___-"*
Untuk itu, pandai - pandailah dalam memilih teman. Jangan sampai temen baik kita itu yang membuat kita celaka.
Ada beberapa tips yang moga - moga berguna yahh :
  • Lihat lebih jauh gimana

Sunday, October 16, 2011

[Event]Dukung Kopdar Blogger Nusantara

6 comments
Asik asik..
Ada event seru dari IBN dan Blogger Nusantara yaitu Kobdar 1000 Blogger yang bakalan diadain di Sidoarjo.

Event tsb tidak hanya berupa pesta yang sifatnya foya - foya tapi juga silaturrahmi sesama blogger. Pasti seru banget dan pastinya bermanfaat.
Gak kebayang dah gimana serunya event ni. Soalnya, bakalan ada 1000 blogger dari seluruh Indonesia yang bakalan saling

Apa Sih Asiknya Blog ?

0 comments
Blogging ? Buat  Apa !? Ahh gak enak ! Enakan lagi maen FB !
Jangan bilang gak enak dulu sebelum nyoba nge - blog ..
Toh, nge-blog banyak manfaatnya dan keuntungannya lohh .. :D

Sebelumnya, Blog  itu apa sih ??
Sebenarnya, blog itu singkatan dari web log yang artinya yaitu, bentuk aplikasi web yang menyerupai tulisan - tulisan yang dimuat sebagai postingan pada sebuah halaman web.

Siapa aja sih yang boleh bikin blog ?
Semua orang boleh membuat dan menggunakan blog. Mulai dari anak kecil sekecil - kecilnya *kalo bayi yang baru lahir udah bisa pake komputer pun bisa nge-blog* xD

Apa enaknya nge-blog ?Jelas enak donk ! Melalui blog kita bisa mencurahkan isi hati kita, mempublish

Kenapa Dilema ??

1 comments
Apaan sih dilema tu ? Di cari di Google masih gak ngerti wa ... --"
Menurut KBBI (Kamus Besar Bahasa Indonesia) dilema itu adalah situasi sulit dimana sesorang harus menentukan diantara 2 pilihan yang sama - sama tidak ia suka ataupun yang sama - sama ia

Wednesday, August 24, 2011

Cara Mengontrol Keuangan Buat Para ShopPaholic..

0 comments
Buat Para Shoppaholic kalo udah di mall pasti mata langsung jelalatan. Semua pingin dibeli tanpa mikirin budget.. Hhehe :D
Kelebihan berbelanja inilah yang jadi penyakit bagi para remaja ataupun ibu - ibu muda yang mengakibatkan masalah keuangan. Waduuh lebih gawatnya lagi kalo udah akut nih penyakitnya... !
Ada beberapa cara yang bisa aku share disini mengenai gimana cara mengontrol keuangan saat belanja:

1. Buat Daftar Prioritas dulu..
Pertama, buatlah daftar apa yang ingin dibeli mulai dari yang paling penting sampe yang kira-kira

Saturday, July 16, 2011

Trend Baru Menggunakan Behel...

1 comments
Biasanya behel dipasang agar gigi yang terlihat maju atau bertumpuk terlihat lebih rapi dan cantik.
Tapi, sekarang ini behel juga dipasang dengan alasan "fashion" atau ajang ikut-ikutan teman sekelas... :D
Padahal giginya sudah bisa dibilang bagus dan rapi tapi karena pengaruh teman, jadi pingin ikut-ikut deh masang behel..

Itu juga yang aku liat di sekolah.. Sebagian besar cewek kelas XI pada make behel. Padahal, giginya bisa dibilang bagus. Tapi karena pengaruh pergaulan jadi ikutan deh make behel.

Harganya sendiri bervariasi. Harga standart biasanya 3jutaan hingga 10juta. Tapi, sekarang juga ada behel mainan atau yang hanya untuk fashion aja. Yaitu sekitar

Wednesday, June 29, 2011

Memilih Produk Skin Care Yang Cocok

0 comments
Terkadang polusi dan paparan sinar matahari yang tidak sehat buat kulit, membuat kulit kita cepat rusak dan kehilangan banyak antioksidan.
Kali ini, ada satu produk Skin Care yang laris di pasaran Indonesia. Yaitu,

Bisnis Selagi Muda..?? Kenapa Tidak...?!

0 comments

Aku pingin banget nambah uang jajan tanpa minta uang dari orang tua. Tapi, aku gak tau harus bisnis apa. Lagian aku masih SMA nih..??
Kamu bisa milih bisnis yang kamu sukai. Dari hobby bisa menghasilkan juga tohh..
Sebelum kamu milih bisnis yang cocok buat kamu. Ini ada beberapa hal yang bisa kamu coba:
  • Liat apa yang jadi Trending Topic di sekolahmu.
Misalnya, lagi hot-hotnya KOREAN WAVE. Kamu bisa manfaatin saat-saat itu dengan menjual

Saturday, June 25, 2011

Stress? Apa Penyebabnya...???

0 comments
Stress...
Dianggap hal yang "sepele" bagi kita semua..
Tapi, tau gak kalo stress itu dapat merusak kesehatan. Ada beberapa hal yang penyebab timbulnya kita anggap "sepele". Simak infonya dibawah nie... :D

1. Bilang "Iya" Padahal "Enggak"
Lain di Bibir, Lain Di hati.
"Penyakit" seperti ini bisa membuat penderitanya stress loh! Karena pernyataan tsb bisa membuat orang

Friday, June 10, 2011

Cara Mengatasi Broken Heart....

0 comments
Broken Heart...
Pasti setiap orang pernah merasakannya...
Tapi, apakah sakit hati itu akan terus-terusan kita pendam? Justru itu akan membuat kita semakin sakit..
Ada beberapa tips yang aku dapat dari pengalaman aku sendiri dan dari temen-temen aku... *Hhehe... :D*
Check This Out!
  • Yakin lahh kalo si dia*mantan atau sejenisnya* bukanlah

Thursday, June 2, 2011

Gimana Sihh Cara Mengatasi Minder [Gak PD]...?

0 comments
Minder atau tidak percaya diri muncul karena tiga sebab yaitu persepsi tentang dirinya secara fisik, konsep kemampuan diri, dan sikap pada harga dirinya. Orang yang minder akan selalu memiliki persepsi yang buruk terhadap penampilan fisiknya dan kesan yang ditampilkan kepada orang lain. Mereka juga memiliki pandangan buruk terhadap kemampuan dan potensi dirinya sendiri. Bahkan mereka juga memiliki sikap yang buruk terhadap perasaan dan harga diri mereka.
Banyak hal yang mempengaruhi munculnya perasaan minder, seperti peran orangtua dalam mendidik kita, pengaruh lingkungan dan teman di sekitar kita, dan juga proses belajar.
Nah, berikut adalah tips cara untuk mengatasi dan mengurangi minder atau tidak percaya diri pada diri kita:
  • Berpenampilan sebaik mungkin
Penampilan kita menentukan bagaimana kita memandang diri kita. Penampilan yang baik tentu akan mendukung kita memberikan aura positif pada orang lain. Berpenampilan haruslah sesuai dengan

Sunday, May 29, 2011

Tips Cantik Alami

0 comments
Banyak perusahaan yang menawarkan produk-produk kecantikannya. Katanya sihh bisa bikin awet muda, bisa bikin putih. Tapi, sembarangan memilih produk akibatnya bisa fatal loh.! Apalagi kalau produk tersebut mengandung bahan yang berbahaya buat tubuh kita. 
Perlu kita ketahui, untuk menjadi cantik tidak harus dengan mengonsumsi obat-obatan yang berlebihan dan gak jelas. Menggunakan lotion yang gak jelas dari mana asalnya dan apa kandungannya. Kenapa gak coba aja bahan alami yang sudah disediakan alam buat kita?? 
Dengan mengonsumsi  bahan dari alam seperti buah-buahan, sayuran, dll. Kulit kita bisa cantik alami TANPA EFEK SAMPING..! 
Berikut ada beberapa bahan-bahan untuk membantu mempercantik kulit kita agar senantiasa terlihat indah di pandang mata, tidak hanya menghaluskan tetapi juga menyehatkan. 
1.Jeruk Nipis
Buah yang satu ini lebih dikenal sebagai

Sunday, May 1, 2011

Beberapa Kesalahan dalam Jatuh Cinta

0 comments
Cinta itu memang indah...
Tapi cinta juga bisa bikin kita tersakiti lo..
ni ada beberapa kesalahan - kesalahan dalam kasus Jatuh Cinta yang saya dapat dari berbagai sumber:






  1. Menciptakan hubungan asmara tanpa membangun persahabatan dengannya.
    Kala sedang jatuh cinta, kita tentu akan merasakan perasaan sayang yang sangat mendalam. Tapi yang perlu diingat, jangan lupa luangkan waktu sedikit banyak untuk mengetahui atau memperhatikan apa yang sesungguhnya ia inginkan atau ia perlukan. Sisihkan waktu untuk mempelajari kepribadiannya dan bukan hanya fisik semata. Toh akhirnya kepribadian akan lebih menarik dari segalanya.
  2. Tidak jujur kepada diri sendiri.
    Seringkali orang yang sedang jatuh cinta memberikan batas toleransi yang berlebihan kepada pasangan. Mereka berpura-pura seolah-olah sikap pasangan bukan merupakan gangguan yang

Fallin' In Love...........??

0 comments
Jatuh cinta...
Berjuta rasanya... :D
Sebenarnya "jatuh cinta" itu apa sihh??
Jatuh cinta adalah perasaan yang timbul antara laki-laki dan perempuan yang saling mempunyai ketertarikan satu sama lain baik itu fisik, mentalitas dan karisma satu sama lainnya.
William Shakespeare, sang penulis kisah cinta legendaris, Romeo and Juliet, kesulitan memahami paradoks cinta dan hanya bisa menyimpulkan, “Love is the most beautiful of dreams and the worst of nightmares.”. Cinta itu buta, cinta itu tak masuk akal. Jangan samakan cinta dengan logika. Demikianlah kata para pujangga cinta. Ya, mungkin ada benarnya. Namun, anda salah jika berpendapat cinta adalah murni masalah perasaan semata.
Kata Sang Ilmuwan Jenius tentang C.I.N.T.A:
Gaya gravitasi tidak pertanyaan ini dilontarkan oleh sang maestro fisika, Albert Einstein.

Saturday, April 30, 2011

Tips Diet Sehat...

0 comments
Diet sehat..??? Apa sih tu..??
Sabar sobb..! Sebelum kita bahas apa itu Diet Sehat.., kita bahas dulu arti kata "diet".
Secara Populer diet itu adalah suatu cara untuk mengurangi lemak sekaligus melangsingkan tubuh.
Ternyata Diet itu ada jenis-jenisnya juga lo..
  1. Diet Vegetarian ------> Latar belakang agama dan kemanusiaan.
  2. Diet Vegan ----------> Latar belakang agama dan kemanusiaan.
  3. Dr. Hay Diet --------> Latar Belakang alasan medis.
  4. Diet Macrobiotic----> Alasan kesehhatan dan umur panjang
  5. Diet Fruitarian ------> Alasan medis (biasanya yang terkena alergi).